Kode Bank BRI Simpedes Untuk Transfer Ke Bank Lain

Kode Bank BRI Simpedes– Kemudahan yang di berikan bank untuk bertransaksi, mulai transfer maupun menarik uang semua bisa dilakukan dengan mudah. Untuk Transfer anda bisa menggunakan fasilitas yang diberikan bank, seperti fasilitas Mbaking, internet banking, dan atm.

Transaksi sendiri bisa dilakukan dengan sistem Tunai dan non tunai. Bagi yang ingin melakukan transfer atau transaksi non tunai anda bisa menggunakan fasilitas seperti mobile banking, internet banking dan atm.

Sedangkan untuk yang ingin melakukan transaksi uang tunai bisa menggunakan fasiltas ATM. Saat ini ATM juga menyediakan fasilitas setor tunai, jadi anda saat ingin menabung atau transfer menggunakan uang tunai tidak perlu lagi mengantri di teller bank.

Kode Bank BRI

KODE BANK BRI SIMPEDES UNTUK TRANSFER KE BANK LAIN

Anda cukup mendatangi mesin atm setor tunai semua bisa dilakukan dengan mudah dan cepat. Hampir semua Bank di Indonesia menyediakan fasiltas untuk transaksi yang sudah disebutkan diatas. Tak terkecuali Bank Rakyat Indonesia (BRI ).

Untuk melakukan transfer sesama bank BRI tentu sudah tidak menjadi masalah, tapi bagaimana jika transfer dari bank BRI ke Bak lain?

Mungkin sebagaian nasabah BRI sudah banyak yang tahu, tapi tidak menutup kemungkinan ada sebagaian juga masih bingung, bahkan belum tahu cara transfer dari bank BRI ke Bank Lainnya.

Cara transfer antar bank dan transfer ke bank lain sistemnya hampir sama yaitu membutuhkan sama-sama membutuhkan no rekening.

Bedanya saat anda ingin mentransfer dari Bank BRI ke bank lain ada tambahan yaitu kode bank.Kode ini dibutuhkan melakukan transfer ke bak lain baik itu transfer tunai maupun non tunai.

[irp]

Kode Bank BRI Simpedes Untuk Transfer Ke Bank lain

Begitu juga saat anda ingin melakukan transaksi transfer tunai maupun non tunai dari Bank BRI simpede,  Anda juga akan membutuhkan yang namanya kode bank BRI simpedes untuk transfer ke bank bank lainnya.

Baik anda menggunakan fasilitas mesin ATM maupun mobile banking. Tujuan menggunakan Kode BAnk adalah sebagai pengidentifikasi bank dan kode ini bersifat unik.

Kode bank sendiri penentuannya diatur oleh pemerintah, dalam hal ini diatur oleh bank Indonesia. Jadi saat seseorang nasabah ingin melakukan transfer beda bank formatnya adalah kode bank tujuan+nomor rekening penerima.

Ini dilakukan demi kemudahan saat melakukan transaksi pilihan transfer antar bank. Perlu di ingat bila anda ingin transfer beda bank atau dari Bank BRI simpedes ke bank lain.

Jika menggunakan ATM selain ATM BRI  anda harus memperhatikan jaringan atm yang bekerja sama dengan BRI simpedes atau yang sudah memiliki dukungan jaringan PRIMA dan ATM Bersama.

Jaringan ini akan mempermudah proses transaksi antar bank yang melibatkan BRI simpedes. Selain ketentuan diatas yang perlu anda ketahui adalah setiap anda melakukan transaksi.

[irp]

Biasanya anda juga akan dikenakan biaya transaksi sesuai dengan kebijakan yang telah ditetapkan bank masing-masing.

Kode bank BRI simpedes untuk transfer ke berbagai bank adalah 002. Kode ini memang sama dengan bank BRI pada umumnya. Namun, BRI simpedes adalah salah satu dari produk yang diberikan BRI kepada masyarakat yang berada di pedesaan. Sehingga kode yang digunakan juga sama dengan bank BRI pada umumnya. 

Cara Transfer Menggunakan Kode Bank BRI Simpedes Ke Bank Lain

Kode Bank BRI Simpedes Untuk Transfer Ke Bank Lain

Bagi yang belum mengetahui transfer menggunakan kode bank BRI Simpedes anda bisa memperhatikan beberapa langkah dibawah ini jika ingin melakukan transaksi transfer bank BRI simpedes untuk transfer ke bank lain.

1. Pilih ATM yang  telah mendapatkan dukungan dari jaringan atm PRIMA dan ATM Bersama jika anda ingin menggunakan transfer selain ATM BRI.

Untuk mengetahuinya anda bisa melihat pada bagian luar bilik atau mesin atm, biasanya akan terdapat stiker logo jaringan atm bersama maupun prima.

Jaringan atm PRIMA memiliki logo warna hijau dengan tulisan, Untuk logo ATM bersama logonya di dominasi biru.

2. Selanjutnya silahkan Masukkan kartu ATM (debit card) milik anda anda ke mesin ATM. Sebaiknya sebelum memasukan kartu ATM periksa terlebih dahulu bagian mulut mesin atm, ini untuk melihat ada tidaknya alat scamming.

3. Kemudian setelah kartu ATM anda masukan, maka di layar atm akan muncul pilihan bahasa. Silahkan pilih bahasa indonesia Untuk memudahkan transaksi.

4. Seterusnya anda akan diperintahkan untuk memasukkan nomor pin ATM. Demi keamanan saat memasukan nomor PIN atm BRI anda sebaiknya menutup bagian tombol agar nomor pin ATM tidak diketahui orang yang berada di sekitar.

5. Pada layar berikutnya ada beberapa pilihan menu. Beberapa mesin ATM akan menawarkan pilihan transfer. Namun, bila tidak ada pilihan transfer, anda bisa menekan tombol selanjutnya dan tekan tombol pilihan transfer.

6. Berikutnya akan menawarkan pilihan transfer antar nomor rekening atau antar bank. Anda akan memilih menu transfer antar bank. Pada bagian ini akan akan memasukkan kode bank BRI simpedes.

Masukkan kode bank BRI simpedes 002. Untuk memastikan kode ini, anda juga bisa melihat melalui pilihan menu daftar kode bank.

Kode Bank BRI

7. Setelah memasukan Kode Bank BRI silahkan masukkan nomor rekening tujuan yang ingin anda transfer. Periksa ulang untuk memastikan apakah kode bank BRI dan Nomor rekening tujuan sudah benar.

8. Pada layar anda akan diperintahkan untuk memasukkan nominal transfer. Masukkan angka nominal tanpa diikuti dengan dua angka nol tambahan.

Contoh: Jika anda ingin melakukan transfer nominal 100 ribu, anda harus memasukkan 100000.

9. Pada layar berikutnya anda akan melihat rincian penerima transfer. Rincian ini berupa nama lengkap penerima transfer, nomor rekening, nama bank, dan lainnya. Periksa kembali dengan teliti rincian tersebut.

10. Jika Rincian dan rekening transfer sudah benar silahkan pilih menu lanjutkan untuk melakukan transfer.

Biasanya setelah selesai melakukan transfer anda akan menerima struk transfer berisi rincian data singkat tentang nominal dan penerima. Simpan dengan baik struk ini sebagai bukti.

[irp]

Inilah Kode Bank BRI Simpedes Untuk Transfer Ke Bank lain yang dilengkapi dengan cara transfer dari bank BRI ke Bank Lainya.

Semoga informasi dan cara ini bisa membantu anda semua terutama yang masih bingung dalam menggunakan kode Bank BRI ini.